Beritapolisi.com – Polsek Mampang -AIPTU Sunyoto Bhabinkamtibmas Kelurahan Bangka Polsek Mampang Prapatan Polres Metro Jakarta Selatan membagikan Bingkisan berupa makanan biskuit kepada siswa siswa Paud Rw 02 Kel. Bangka, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Senin (12/03/2018) Pukul 11.00 Wib.
AIPTU Sunyoto mengatakan selain membagikan biskuit kepada para siswa Paud Rw 02 juga menyampaikan himbauan Kamtibmas agar anak anak tersebut sadar lalu lintas semenjak usia dini dan pencegahan kekerasan atau kriminal terhadap anak anak, juga diajarkan kepada mereka apabila ada gangguan keamanan agar segera menghubungi pihak Kepolisian.(adhy)
Sumber berita: AIPTU Broto Humas Polres Metro Jakarta Selatan.